Review Slot King Kong Cashpots – Permainan slot ini mengambil tema hewan-hewan yang tinggal di hutan dengan King Kong sebagai tokoh utamanya. Simbol-simbol pembayaran tertinggi yang digunakan slot King Kong Cashpots yakni hewan-hewan yang sepertinya merupakan teman-teman King Kong.
Diketahui, tema hewan dan hutan adalah tema yang cukup sering diangkat dalam permainan slot. Menariknya, King Kong Cashpots mendesain hewan-hewan ini dengan gaya yang imut, sehingga permainannya terasa lebih ceria dan menyenangkan.
Dari sisi grafis, King Kong Cashpots memiliki kualitas yang cukup halus dengan efek-efek yang membuat permainannya lebih hidup. Desain sendiri bergaya kartun sehingga memberikan nuansa yang ceria ketimbang serius.
Dari sisi mekanisme dan fitur, King Kong Cashpots menawarkan mekanisme dan fitur yang mudah dicerna dan dipahami. Anda dipastikan bisa langsung mengerti segala fiturnya pada saat bermain nanti tanpa harus menghabiskan waktu lagi untuk beradaptasi dan mempelajari semua fiturnya.
King Kong Cashpots dimainkan di 5 reel dan 3 row yang statis, dengan 20 payline. Permainannya memiliki volatilitas tinggi dan RTP 95.50%. Tingkat kemenangan tertinggi yang bisa Anda capai adalah 50.000x lipat. Untuk bermain King Kong Cashpots Anda bisa menyiapkan nilai taruhan mulai dari Rp 2.000 – Rp 1.000.000.
Simbol Permainan
Simbol Umum
Kombinasi kemenangan di King Kong Cashpots dihitung berdasarkan simbol paling kiri, bila ada simbol yang sama sejumlah tiga atau lebih yang saling bersebelahan. Simbol-simbol di reel bergeser dari atas ke bawah. Berikut adalah nilai tertinggi dari simbol-simbol yang ada di King Kong Cashpots:
Nilai kelipatan yang tercantum adalah nilai taruhan untuk 1 line. (ukuran koin x jumlah koin x 1 line)
Simbol Wild
Simbol Wild berfungsi untuk menggantikan semua simbol permainan lainnya, kecuali simbol Scatter dan King Kong Emas.
Nilai kelipatan yang tercantum adalah nilai taruhan untuk 1 line. (ukuran koin x jumlah koin x 1 line)
Fitur Permainan
Cashpot
Fitur Cashpot akan terpicu saat Anda mendapatkan 3 atau lebih simbol King Kong Emas di reel. Hadiah tunai akan diberikan pada Anda sesuai dengan table yang ada di sebelah kiri reel.
Free Spin
Fitur Free Spin akan terpicu saat Anda berhasil mendapatkan 3 simbol Scatter di reel 2, 3, atau 4. Anda kemudian akan diberikan sebuah roda berputar yang akan menentukan jumlah ronde Free Spin yang Anda mainkan beserta nilai Pengalinya.
Ronde Free Spin terbanyak yang bisa Anda dapatkan adalah 30 ronde dengan nilai Pengali tertinggi sampai 5x. Fitur Free Spin bisa terpicu ulang saat Anda mendapatkan 3 simbol Scatter Kembali. Jumlah ronde Free Spin yang akan diberikan dan nilai Pengalinya adalah sama dengan jumlah yang Anda dapatkan Ketika fitur Free Spin awal terpicu.
Kesimpulan Review Slot King Kong Cashpots
King Kong Cashpots adalah permainan slot yang tidak boleh Anda lewatkan begitu saja. Semua aspek yang dimilki King Kong Cashpots merupakan kelebihan dari permainannya. Mulai dari tema hutan yang ceria, musik jazz yang bersemangat, desain bergaya kartun yang imut, grafis yang halus dengan efek menawan, sampai mekanisme bermain dan fiturnya yang mudah sekali dimengerti.
Semua aspek ini akan memberikan Anda sebuah pengalaman yang baru dalam bermain slot. Ditambah lagi tingkat kemenangan tertinggi yang bisa dicapai di King Kong Cashpots adalah 50.000x lipat.